-

Jangan Hanya Tahu Harga Papan Tulis Beroda, Ketahui Pula Cara Perawatannya!

Jangan Hanya Tahu Harga Papan Tulis Beroda, Ketahui Pula Cara Perawatannya!
Wah, Anda sedang mencari tahu harga papan tulis beroda dan berencana untuk membelinya secara daring? Hati-hati ya, sebelum membeli alangkah baiknya untuk memperhatikan kualitas toko terlebih dahulu. Pun setelah melakukan pembelian, jangan lupa untuk merawat papan tersebut dengan baik, ya. Bicara perihal perawatan, berikut terdapat cara merawat papan tulis putih yang sangat mudah!

1. Gunakan Penghapus Papan Tulis berbahan Lembut

Cara membersihkan papan tulis putih pertama adalah dengan memilih penghapus yang terbuat dari bahan lembut. “Duh, kan Cuma penghapus, kenapa harus menggunakan bahan lembut? Seadanya saja bukankah tidak masalah?” Eits, tunggu dulu. Penghapus berbahan lembut tersebut akan sangat berguna dalam hal pencegahan terjadinya lubang di papan tulis. Biasanya lubang-lubang tersebut timbul karena adanya goresan dari permukaan penghapus yang kasar

2.Lakukan Testing Spidol Sebelum di Gunakan

Beberapa papan tulis yang terbuat dari bahan melamin rentan terhadap noda dari tinta yang sulit dihapus. Jenis spidol yang berkemungkinan untuk meninggalkan noda tersebut, merupakan spidol permanen yang banyak tersedia di toko-toko ATK. Spidol yang ramah terhadap whiteboard, adalah spidol dapat dengan mudah dihapus. Lantas bagaimana cara membersihkan papan tulis putih dari spidol permanen jika sudah terlanjur digoreskan? Mudah saja, Anda bisa cari Ink Cleaner, whiteboard Ink Cleaner

3.Jangan Gunakan Sabun

Jika Anda memiliki anggapan membersihkan papan tulis menggunakan sabun atau busa akan menjadikannya kinclong seperti ketika kali pertama membeli, mulai sekarang buang anggapan tersebut jauh-jauh. Kenapa? Sabun, cairan detergen, atau cairan pembersih sejenis, bukanlah cairan yang cocok digunakan untuk membersihkan papan. Mau digunakan untuk membersihkan papan tulis dengan harga berapapun, bahkan harga papan tulis beroda termahal pun, hal tersebut tidak akan menjadikannya bersih berkilau. Malah sebaliknya, papan tulis putih yang dibersihkan menggunakan sabun akan cepat mengalami kerusakan.

4.Jangan Biarkan Tinta Mengering Terlalu lama

Terakhir, agar papan tulis putih yang Anda beli tidak cepat rusak, maka usahakan jangan pernah biarkan tinta spidol mengering dalam kurun waktu 24 jam atau lebih. Patikan untuk selalu menghapus bekas tulisan ketika papan selesai digunakan. Bersihkan sampai tinta tidak meninggalkan jejak setitikpun. Sebab, mau berapapun harga whiteboard sakana yang Anda beli, mau sebagus apapun bahan yang digunakan, jika kebersihannya tidak dijaga, maka papan tulis akan cepat rusak. Jadi, menjaga kondisi permukaan papan tulis merupakan kunci untuk membuatnya tetap enak digunakan untuk menulis dan juga berumur panjang
Nah, itulah cara perawatan papan tulis yang harus diperhatikan dan dipahami sebelum Anda benar-benar memilikinya. Perihal informasi yang berkaitan dengan harga papan tulis beroda, gantung, atau yang lainnya, langsung saja menghubungi admin TOKOJADI. Selain perihal harga, TOKOJADi juga menyediakan informasi lain yang erat kaitannya dengan alat tulis kantor.
Cek Produk Unggulan Tokojadi : Papan Tulis Magnetic tersedia lengkap ukuran dan model, ada juga lemari arsip kantor dari merk Kozure, Topas dll
Blog Post Lainnya
Kontak
021-8195626
0821-2271-6076
0812-8386-4951
Jl. Matraman Raya No.189B, RT.7/RW.6, Bali Mester, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13310
Pembayaran
-
-
Media Sosial
Grosir Alat Tulis Kantor
Online Sejak 2007